Kamis, 28 Februari 2013

Dehidrasi Bisa Sebabkan Gangguan Jantung

Dehidrasi Bisa Sebabkan Gangguan Jantung
Menurut Dr. Luci ternyata Dehidrasi Bisa Sebabkan Gangguan Jantung, awalnya gejala ditandai dengan rasa haus dan tubuh yang lemas. Ketika tubuh kekurangan cairan, maka darah akan menjadi lebih kental, padahal darah harus dipompa oleh jantung ke seluruh tubuh. Jika cairan di darah tidak cukup, maka akibatnya jantung akan bekerja ekstra, dalam artian akan membebani kerja jantung.

Dehidrasi Bisa Sebabkan Gangguan Jantung - Kondisi ini akan menjadi lebih parah pada anda yang jantungnya sudah mengalami banyak sumbatan atau bagi orang lanjut usia yang fungsi jantungnya sudah mulai menurun. Selain harus bekerja memompa darah, jantung juga butuh bekerja untuk dirinya sendiri. Kalau organ ini bekerja terlampau kuat, akhirnya akan lelah dan pembuluh darah menyempit.  

Tak hanya karena kurang minum air, namun bagi orang yang kebanyakan minum air, juga dapat mengganggu kerja jantung. Terutama pada orang dengan penyakit ginjal dan jantung, sebab kelebihan air akan menimbulkan bahaya bagi orang yang sakit ginjal dan jantung. Kalau ginjalnya sudah tidak berfungsi dengan baik, maka kencing yang keluar menjadi lebih sedikit. Kalau dia minum banyak air, akibatnya air akan menumpuk di dalam tubuh dan bisa membebani kerja jantung.

Demikian informasi dari Hanya Sekedar Informasi tentang Dehidrasi Bisa Sebabkan Gangguan Jantung untuk anda ketahui bersama.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar